Alasan Memilih Puisi Separuh Jiwaku
Jadi Pada 2 tahun kebelakang saya mengikuti perlombaan membuat puisi, sebenarnya saya bingung pada saat membuat tema Puisi yang akan saya buat, tapi pada saat memikirkan tema puisi, tiba tiba ayahku mengajak saya Untuk Mencari tema Puisi dengan berjalan jalan keliling bersama sama dan pada saat berjalan saya dan ayahku melihat ada seorang anak yatim yang sedang meminta minta makanan,
dan akhirnya saya dan ayahku memberikan ia makanan, setelah itu ayahku berkata kepadaku "Zahran Sekarang kamu sudah memikirkan Temamu? Untuk puisi", dan aku menjawab " Alhamdulillah sekarang temanya sudah ketemu pak, Jadi karena Kata Guru Tidak boleh Mengikuti atau menyalin puisi dari google jadi aku inisiatif untuk memikirkannya sekarang saya pak", dan ayahku menyaut kembali "Jadi bapak pengen tahu, kira kira tema yang kamu pikirkan apa zah?", dan aku menjawab " Jadi aku memutuskan Untuk membuat tema tentang seorang anak yatim yang merindukan sosok ayah pak"
Jadi Berdasarkan Penjelasan Diatas Maka cerita menarik dari penulisan Puisi hilangnya separuh jiwaku ini (Puisi yang sudah zahran Buat) mendapatkan inspirasi ketika Zahran dan ayahnya sedang berjalan jalan di samping rumahnya dan tiba tiba menemukan seorang anak yang kehilangan ayahnya karena ditinggal menghadap ilahi, oleh sebab itu zahran Mengungkapkan perasaan anak tersebut melalui puisi